4 Laptop Gaming Langka yang Berkualitas Setara Alienware!

ADSENSE Link Ads 200 x 90
ADSENSE 336 x 280


Siapa sih yang gak mau punya laptop gamingseperti Dell Alienware, ASUS ROG ataupun Razer Blade. Jajaran laptop premium yang sudah sangat terkenal kualitasnya dalam gaming. Dibekali fitur yang luar biasa dan spesifikasi yang menakjubkan.
Tapi kamu tahu gak, diluar merek-merek tersebut, masih ada merek-merek lain yang gak begitu terkenal tapi laptopnya gak kalah keren. Nah Kira-kira merek apa saja ya, yang jarang disebut tapi punya segudang fitur dan spesifikasi luar biasa?

4 Laptop Gaming Merek Langka

Daripada kamu menebak-nebak laptop apa, langsung aja kamu simak sebagai berikut.

1. Clevo

foto-notebookreview.com-clevo
Sebuah merek produksi Taiwan. Namun meski buatan Taiwan, baiknya kamu tidak memandang sebelah mata. Karena forum-forum dunia gaming rata-rata sudah mengakui kelas Clevo ini bahkan sekelas dengan Dell Alienware. Tahu sendirikan kualitas Dell Alienware itu seperti apa.
Nah langsung saja kamu simak bagan spesifikasi dari salah satu laptop terbaru dan terbaik Clevo ini.
DetilDeskripsi
TypeCLEVO P870DM3-G
CPUIntel Core i7 6700K
GPUNvidia GTX 1080 8GB GDDR5X SLI
RAM16GB DDR4
Monitor17" 4K
HargaKisaran 3500 USD

2. Sager

foto-gentechpc.com-sager
Meski kurang terkenal, tapi Sager ini adalah merek yang sudah berdiri sejak tahun 1985. Ditambah warranty yang ditawarkan, Sager benar-benar menjanjian produk laptop yang berkualitas. Usut punya usut, Clevo dan Sager ini katanya suka bekerjasama dalam peluncuran produk-produk terbarunya.
Biar kamu gak penasaran, ini dia salah satu spesifikasi dari Laptop bermerek Sager.
DetilDeskripsi
TypeSager NP9872-S
CPUIntel Core i7 6700K
GPUNvidia GTX 1070 8GB
RAM16GB DDR4
Monitor17" FHD
HargaKisaran 2349 USD

3. Aorus

foto-klgadgetguy-aorus
Aorus didirikan pada tahun 2014 di Taiwan. Meski merupakan merek cina, kamu benar-benar harus berfikir berkali-kali untuk meremehkan merek ini. Karena merek ini adalah cabang dari Gigabyte! Kaget gak? Jarang dengar, tapi ternyata ini cabang dari si merek super Gigabyte.
Berikut salah satu spesifikasi dari laptop terbaik Aorus.
DetilDeskripsi
TypeAorus X5 v6
CPUIntel Core i7 6700HQ
GPUNvidia GTX 1070 8GB
RAM16GB DDR4
Monitor15" 3K
HargaKisaran 2000 USD

4. Rabook

foto-rabook-rabook
Kalau bicara Rabook terus terang penulis sendiri agak awam. Tapi mungkin lebih enak disebut Forsa. Mengapa? Karena Forsa adalah merek lokal yang bekerjasama dengan Rabook dan mendistribusikan produk Rabook ini di Indonesia.
Berikut spesifikasi terbaik dari laptop keluaran rabook.
DetilDeskripsi
TypeRabook G7
CPUIntel Core i7 6700HQ
GPUNvidia GTX 1080 8GB
RAM16GB DDR4
Monitor17" 4K
HargaKisaran 3000 USD
Nah sekarang pilihan laptop gaming kamu semakin banyak kan? Menurut kamu bagus yang mana? Tinggalkan pendapat kamu dikomentar ya, terimakasih.
ADSENSE 336 x 280 dan ADSENSE Link Ads 200 x 90

0 Response to "4 Laptop Gaming Langka yang Berkualitas Setara Alienware!"

Post a Comment